DAERAH  

TPP 2 Dinas di Taliabu Dicairkan Awal Tahun 2022

Kepala BPPKAD Taliabu, Irwan Mansur. (Istimewa)

PENAMALUT.COM, TALIABU – Tambah Penghasilan Pegawai (TPP) Aparatur Sipil Negara (ASN) di Dinas Kesehatan dan Dinas Pendidikan Kabupaten Pulau Taliabu akan dicairkan di awal tahun 2022.

Hal ini disampaikan Kepala Badan Pengelolaan Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah (BPPKAD) Pulau Taliabu, Irwan Mansur kepada wartawan media ini, Selasa (21/12).

Menurut Irwan, TTP ASN di dua dinas tersebut tetap dibayarkan pemerintah pada awal tahun depan atau di bulan Januari 2022 nanti.

“TTP ini bukan sudah hangus, hanya saja persoalan anggaran yang sudah tidak ada. Akan tetapi semua akan dibayarkan di awal tahun 2022 nanti,” jelasnya.

Selain TTP, begitu juga permintaan untuk seluruh dinas di Kabupaten Taliabu yang sudah masuk ke keuangan, akan dicairkan awal tahun 2022.

“Jika nanti tidak sempat terbayar di akhir tahun 2021 ini, maka akan dibayarkan di bulan Januari 2022. Tetap saja akan terbayar semua,” jelasnya. (ysn/ask)

Respon (13)

  1. Ping-balik: 꽁머니
  2. Hello, Neat post. There is an issue with your site in internet explorer, might check this… IE still is the marketplace chief and a huge portion of people will miss your fantastic writing due to this problem.

  3. Normally I do not read post on blogs, but I would like to say that this write-up very pressured me to take a look at and do it! Your writing taste has been amazed me. Thanks, very nice article.

  4. Ping-balik: ufabtb
  5. Ping-balik: get more
  6. My spouse and i ended up being quite thrilled Ervin managed to round up his inquiry from the ideas he discovered through your site. It’s not at all simplistic just to possibly be releasing instructions which usually most people might have been trying to sell. So we keep in mind we now have the writer to give thanks to for this. Most of the illustrations you’ve made, the simple site menu, the friendships you can help to foster – it is many sensational, and it’s really aiding our son in addition to the family recognize that that article is amusing, which is wonderfully serious. Thanks for all!

  7. Hmm is anyone else experiencing problems with the pictures on this blog loading? I’m trying to find out if its a problem on my end or if it’s the blog. Any responses would be greatly appreciated.

Komentar ditutup.