Sejumlah Gedung SMA/SMK di Tikep Butuh Perhatian, Kadikbud: Kita Upayakan Yang Terbaik

Kadikbud Malut, Imam Makhdy Hassan. (Istimewa)

PENA – Sejumlah gedung SMA/SMK di Kota Tidore Kepulauan butuh perhatian pemerintah, terutama dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Maluku Utara.

Ini terlihat saat Kadikbud Malut, Imam Makhdy Hassan beserta jajaran eselon III dan IV melakukan kunjungan ke Kota Tikep dan meninjau langsung beberapa gedung sekolah, pada Rabu (3/2).

Dari hasil tinjauannha, terdapat beberapa sekolah yang bangunannya sudah harus diperhatikan. Bahkan ada sekolah yang sebagain tiangnya sudah retak, dan ada juga sekolah yang belum memiliki ruang pertemuan. “Saya dan staf sudah cek langsung, dan itu ditemukan ada beberap sekolah yang harus diperhatikan. Insya Allah Dikbud Malut akan berupaya yang terbaik untuk sekolah ini,” ujarnya.

Menurutnya, dengan meninjau langsung ke gedung sekolah tersebut, maka dapat memastikan peningkatan mutu pendidikan di Malut itu terlaksana secara baik atau tidak. Terkait dengan rehabilitasi gedung atau dibangun baru, pihaknya akan mengupayakannya.

Ia bilang, perbaikan pada lembaga pendidikan tidak sesederhana yang dipikirkan, karena butuh perbaikan yang berkelanjutan. Sehingga itu, langkah yang diambil terkait peningkatkan mutu pendidikan adalah memperkuat kurikulum.

Sebab, kata dia, kurikulum adalah instrumen pendidikan yang sangat penting dan strategis dalam menata pengalaman belajar siswa dalam meletakkan landasan-landasan pengetahuan, nilai, keterampilan, dan keahlian dalam membentuk atribut kapasitas yang diperlukan untuk menghadapi perubahan-perubahan sosial yang terjadi.

Meski demikain, perlunya sarana pendukung infrastruktur sekolah yang lebih memadai. Apalagi ada bangunan sekolah yang sudah tua, maka tidak bisa dibirkan dan harus diperhatian. “Sehingga dapat dimanfatkan para siswa dalam upaya meningkatkan mutu pendidikan yang lebih baik,” tukasnya.

Terpisah, Kepala SMK Negeri I Kota Tikep, Ali Jumati, bersyukur atas kehadiran Kadikbud Imam Makhdy di sekolahnya. Selama ini, kata dia, pasca pengalihan SMA/SMK dari kabupaten/kota ke provinsi, belum pernah ada Kepala Dikbud yang datang berkunjung. “Hari ini kami dikunjungi Kepala Dikbud. Kami bersukur sekali. Semoga Pendidikan Malut di bawa pimpinan Pak Imam Makhdy dapat menciptakan perubahan,” tandasnya. (ask)

Respon (32)

  1. Ping-balik: เว็บ Huaylike
  2. Ping-balik: Robert
  3. Ping-balik: how to hack discord
  4. Ping-balik: body shop near me
  5. Oh my goodness! an amazing article dude. Thanks Nonetheless I’m experiencing situation with ur rss . Don’t know why Unable to subscribe to it. Is there anybody getting equivalent rss drawback? Anybody who knows kindly respond. Thnkx

  6. My spouse and i ended up being absolutely satisfied that Edward could complete his basic research because of the ideas he gained through the weblog. It’s not at all simplistic to just always be giving out secrets and techniques which other folks might have been making money from. We recognize we now have the website owner to thank because of that. The specific illustrations you made, the straightforward blog navigation, the relationships you can assist to engender – it is mostly awesome, and it’s helping our son and us imagine that this idea is thrilling, which is certainly quite essential. Thank you for all!

  7. Thank you a lot for giving everyone an exceptionally nice opportunity to discover important secrets from here. It is always so cool and jam-packed with a lot of fun for me and my office peers to visit your web site nearly three times per week to read through the new stuff you will have. Of course, I’m usually impressed with your good principles you serve. Some 1 facts in this posting are clearly the most suitable we have had.

  8. I haven¦t checked in here for a while because I thought it was getting boring, but the last several posts are good quality so I guess I¦ll add you back to my daily bloglist. You deserve it my friend 🙂

  9. Having read this I thought it was very informative. I appreciate you taking the time and effort to put this article together. I once again find myself spending way to much time both reading and commenting. But so what, it was still worth it!

  10. The next time I read a blog, I hope that it doesnt disappoint me as much as this one. I mean, I know it was my choice to read, but I actually thought youd have something interesting to say. All I hear is a bunch of whining about something that you could fix if you werent too busy looking for attention.

  11. Ping-balik: a fantastic read
  12. naturally like your website however you need to test the spelling on quite a few of your posts. A number of them are rife with spelling issues and I in finding it very bothersome to inform the reality however I will definitely come again again.

  13. Does your blog have a contact page? I’m having problems locating it but, I’d like to shoot you an email. I’ve got some ideas for your blog you might be interested in hearing. Either way, great site and I look forward to seeing it develop over time.

  14. Ping-balik: 토렌트 사이트
  15. I was recommended this blog by my cousin. I am not sure whether this post is written by him as nobody else know such detailed about my difficulty. You are amazing! Thanks!

  16. I’m impressed, I must say. Actually not often do I encounter a weblog that’s each educative and entertaining, and let me let you know, you’ve gotten hit the nail on the head. Your thought is excellent; the difficulty is something that not enough individuals are talking intelligently about. I’m very completely satisfied that I stumbled across this in my search for something regarding this.

  17. Ping-balik: 뉴토끼
  18. Ping-balik: 다시보기
  19. Ping-balik: apps that pay money
  20. You actually make it appear so easy along with your presentation however I find this matter to be actually one thing that I believe I would by no means understand. It sort of feels too complicated and very broad for me. I am taking a look forward in your next publish, I will attempt to get the grasp of it!

Komentar ditutup.