Kadis ESDM Malut Jabat Penjabat Wali Kota Ternate

Wagub M. Al yasin Ali saat melantik Pj Wali Kota Ternate. (Istimewa)

PENA – Kepala Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Maluku Utara, Hasyim Daeng Barang, resmi menjabat Penjabat Wali Kota Ternate.

Pelantikannya dilakukan pada Rabu (17/3), bertempat di Aula Nuku Kantor Gubernur Maluku Utara di Sofifi. Wakil Gubernur M. Al Yasin Ali memimpin langsung pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan tersebut.

Pelantikan Penjabat wali kota Ternate ini berdasarkan Keputusan Menteri Dalam Negeri, Nomor: 131.82-470 tahun 2021 tentang pengangkatan Penjabat Wali Kota Ternate, Hasym Daeng Barang.

Wakil Gubernur, M. Al. Yasin Ali saat dalam sambutannya menyampaikan bahwa pelantikan ini merupakan momentum penting dalam penyelenggaraan pemerintahan di Kota Ternate, guna mengisi kekosongan jabatan wali kota defenitif. Di mana sampai saat ini proses Pilkada di Kota Ternate masih berlangsung dan sedang memasuki tahapan persidangan di Mahkamah Konstitusi. Sementara masa jabatan wali kota defenitif telah berakhir.

“Kehadiran penjabat wali kota adalah semata-mata untuk menjamin kesinambungan jalannya roda pemerintahan,” ujarnya.

Wagub mengingatkan kepada penjabat wali kota yang baru dilantik walaupun dalam waktu yang singkat, hendaklah menjadi solusi atas permasalahan penyelenggaraan pemerintahan.

Sesuai keputusan Mendagri, penjabat wali kota memiliki tugas antara lain, menjamin kelancaran dan kesinambungan roda pemerintahan, memelihara ketentraman dan ketertiban, melakukan pengisian pejabat dan mutasi pegawai setelah mendapat persetujuan tertulis Mendagri, serta melaksanakan tugas selaku ketua satgas penanganan Covid-19.

“Saya berharap kepada semua elemen masyarakat maupun pemerintah Kota Ternate agar tetap memelihara keharmonisan, ketenangan dan kedamaian, sampai proses Pilkada ini selesai,” harapnya. (Red)

Respon (17)

  1. What i don’t realize is if truth be told how you are not really much more well-preferred than you may be now. You’re very intelligent. You already know therefore significantly in terms of this matter, produced me individually consider it from a lot of varied angles. Its like women and men aren’t fascinated unless it is one thing to do with Woman gaga! Your own stuffs nice. At all times take care of it up!

  2. I’m still learning from you, but I’m trying to achieve my goals. I certainly enjoy reading all that is written on your blog.Keep the information coming. I liked it!

  3. Hey There. I found your blog using msn. This is a very well written article. I will make sure to bookmark it and come back to read more of your useful information. Thanks for the post. I will definitely return.

  4. always i used to read smaller articles or reviews which as well clear their motive, and that is also happening with
    this article which I am reading at this time.

  5. I?ÂĶve been exploring for a little bit for any high-quality articles or weblog posts on this kind of space . Exploring in Yahoo I finally stumbled upon this site. Studying this information So i?ÂĶm happy to show that I’ve an incredibly good uncanny feeling I discovered just what I needed. I most undoubtedly will make sure to don?ÂĶt forget this website and give it a look regularly.

  6. Magnificent beat ! I would like to apprentice while you amend your site, how can i subscribe for a blog site? The account aided me a acceptable deal. I had been tiny bit acquainted of this your broadcast provided bright clear idea

Komentar ditutup.