Reses, Ruslan Kubais Serap Aspirasi Masyarakat Makean-Kayoa

Ruslan Kubais berfoto bersama dengan masyarakat usai Reses. (Istimewa)

PENAMALUT.COM, SOFIFI – Anggota DPRD Provinsi Maluku Utara dari Fraksi Partai Nasdem, Ruslan Kubais, melaksanakan kegiatan Reses di Kecamatan Makian dan Kayoa, pada Selasa (25/5).

Reses tersebut dipusatkan di Desa Sebelei Kecamatan Makean Barat, Desa Suma Kecamatan Makean Pulau, Desa Karamat Kecamatan Kayoa, dan Desa Ngokomalako Kecamatan Kayoa Utara.

Ruslan kepada wartawan menyampaikan bahwa kegiatan reses ini tujuannya agar menyerap aspirasi dari masyarakat yang ada Makean maupun Kayoa. Aspirasi yang diterimanya ini akan dijadikan sebagai rekomendasi untuk diperjuangkan di parlemen nanti.

“Reses ini kita turun dan berhadapan langsung dengan masyarakat di lapangan untuk mengetahui lebih jelas kebutuhan-kebutuhan apa saja di desa. Kebutuhan yang disampaikan ini nantinya kita perjuangkan di DPRD nanti,” ujarnya.

Ruslan yang merupakan anggota Komisi IV DPRD Malut yang membidangi kesehatan, pendidikan, olahraga dan kesejahteraan masyarakat, akan mengupayakan agar usulan-usulan yang disampaikan masyarakat dapat direalisasikan.

“Saya tidak bisa memberikan janji, tapi Inya Allah dengan adanya berbagai macam aspirasi masyarakat baik melalui komisi maupun diluar komisi akan diperjuangkan sesuai kebutuhan masyarakat setempat. Untuk usulan-usulan yang diluar dari komisi, saya akan koordinasi ke teman-teman fraksi, sehingga itu juga dapat diserap dan diperjuangkan,” tandasnya. (*)

Respon (13)

  1. Ping-balik: Buy Guns Online
  2. Ping-balik: ไก่ตัน
  3. Ping-balik: blote tieten
  4. Ping-balik: he said
  5. It’s a pity you don’t have a donate button! I’d without a doubt donate to this outstanding blog! I suppose for now i’ll settle for bookmarking and adding your RSS feed to my Google account. I look forward to brand new updates and will share this website with my Facebook group. Chat soon!

  6. I got what you mean , regards for posting.Woh I am pleased to find this website through google. “Don’t be afraid of opposition. Remember, a kite rises against not with the wind.” by Hamilton Mabie.

  7. Ping-balik: Toy car pallets
  8. Good blog! I truly love how it is simple on my eyes and the data are well written. I’m wondering how I might be notified when a new post has been made. I’ve subscribed to your RSS which must do the trick! Have a great day!

  9. Ping-balik: this page

Komentar ditutup.