Sidang Perdana Kasus Kapal Nautika dan Alat Simulator Digelar Siang Tadi

Suasana sidang perdana Kasus Kapal Nautika dan Alat Simulator, Selasa (5/10) siang tadi.

PENAMALUT.COM, TERNATE – Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri (PN) Ternate menggelar sidang perdana pekara tindak pidana korupsi pengadaan Kapal Nautika penangkap ikan dan Alat Simulator pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Maluku Utara (Malut), dengan terdakwa IY (mantan Kadikbud Malut), IR (direktur PT Tamalanrea Karsatama), ZH (Pejabat Pembuat Komitmen) dan RZ (Pokja), Selasa (5/10).

Sidang dipimpin oleh Ketua Majelis Hakim Achmad Ukayat, didampingi dua hakim anggota Khadijah Amalzain Rumalean dan Aminul Rahman, mengagendakan pembacaan surat dakwaan dari Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Kejaksaan Tinggi (Kejati) Malut serta dihadiri para kuasa hukum keempat terdakwa.

JPU dalam surat dakwaan primair menyampaikan, para terdakwa melanggar pasal 2 ayat (1) Undang-undang (UU) nomor 31 tahun 1999  diubah dengan UU nomor 20 tahun 2001 tentang Tipikor junto pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP.

Menganggapi JPU, kuasa hukum tiga orang terdakwa akan mengajukan eksepsi. Seperi Hendra Karianga kuasa hukum IR akan mengajukan eksepsi minggu depan. Sedangkan Sahidin Malan selaku kuasa hukum RZ dan IY, hari ini juga akan langsung mengajukan eksepsi.

Kepada Penamalut.com, Sahidin Malan mengatakan, dalam surat dakwaan yang disampaikan JPU tidak jelas perihal perbuatan apa yang dianggap dilakukan oleh terdakwa IY yang dikualifikasikan secara bersama-sama atau bertindak secara sendiri-sendiri melakukan tindak pidana korupsi dalam pasal 2 ayat (1) junto pasal 18 ayat (2) UU Nomor 31 tahun 1999 tentang Tipikor sebagaimana diubah dengan UU nomor 20 tahun 2001 tentang perubahan atas UU nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan Tipikor junto pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP (dakwaan primair).

“Iya, untuk dakwaan subsidair diancam pidana dalam pasal 3 junto pasal 18 ayat (2) junto pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP,” cetus Sahidin.

Sementara, Agus Salim yang merupakan kuasa hukum ZH, tidak mengajukan eksepsi atau nota keberatan atas dakwaan JPU terhadap klienya yang diduga memperkaya diri sendiri atau orang lain atas dugaan kasus korupsi Kapal Nautika dan alat Simulator dengan nilai Rp 7,8 miliar.

“Menurut kami eksepsi atau tangkisan itu adalah langkah perlawan terhadap dakwaan JPU. Eksepsi sendiri diatur dalam pasal 136 Reglement Indonesia dan diperbaharui HIR 136 angka 1 menyebutkan keberatan satu upaya yang bersifat incedental berupa tangkisan sebelum pemeriksaan materi pokok perkara dengan tujuan utama guna menghindarkan diadakannya pemeriksaan dan putusan akhir dari pokok perkara,” tuturnya.

Selain itu, dia menjelaskan, eksepsi juga di atur dalam pasal 162  RBg yang merupakan bagian dari jawaban terdakwa terhadap dakwaan yang diajukan oleh JPU, semua itu hanya langkah mengulur-ngulur waktu .

“Lagian klien saya ZH sudah mengakui seluruh perbuatannya pada saat diperiksa di Kejati  dan pengakuanya itu dituangkan dalam Berita Acara Pemeriksaan (BAP). Jadi bagi saya, selaku kuasa hukumnya, eksepsi itu hanya memperlambat waktu,” ucapnya.

Agus Salim meminta agar klienya membantu penegak hukum untuk membongkar dalang dari kapal Nautika yang merugikan negara senilai Rp 4,8 miliar.

“Jadi buat apa eksepsi jika syarat-syarat formil dari surat dakwaan JPU itu sudah benar dan diakui. Sekarang ini kami berharap JPU menuntut klien kami dengan tuntutan yang ringan,” tukasnya.

Sidang akan digelar kembali pada Selasa, 10 Oktober mendatang, dengan agenda pembacaan eksepsi dari kuasa hukum masing-masing terdakwa. Namun untuk ZH yang tidak mengajukan eksepsi, akan kembali bersidang pada tanggal 2 September mendatang.

Sekadar informasi, Kejati Malut telah menetapkan empat orang tersangka dalam kasus dugaan korupsi pengadaan Kapal Nautika dan Alat Simulator pada Dikbud Malut. Keempat tersangka adalah mantan Kadikbud Malut IY, Pejabat Pembuat Komitmen ZH, Ketua Pokja I pada Biro Pengadaan Barang dan Jasa Pemprov Malut RZ dan Direktur PT Tamalanrea Karsatama IR. Belakangan, status tersangka IR dicabut karena yang bersangkutan menang dalam Praperadilan.

Proyek pengadaan Kapal Nautika di Dikbud Malut itu diperuntukkan bagi SMK swasta di Kabupaten Halmahera Timur pada 2019 dengan anggaran DAK senilai Rp7,8 miliar. Proyek tersebut dikerjakan oleh PT Tamalanrea Karsatama. Selain kapal, PT Tamalanrea Karsatama juga merupakan pemenang tender proyek pengadaan alat simulator yang dialokasikan ke tiga sekolah, yaitu SMK Negeri 1 Halmahera Barat, SMK Sanana di Kabupaten Kepulauan Sula dan SMK Negeri 1 Halmahera Selatan. (gon)

Respon (39)

  1. Ping-balik: ppf
  2. Ping-balik: https://vhnbio.com
  3. Ping-balik: fake info
  4. Ping-balik: sex bao dam
  5. Ping-balik: blote tieten
  6. Ping-balik: 220.lv
  7. Thanks for the auspicious writeup. It in fact used to be a enjoyment account it. Glance advanced to more added agreeable from you! By the way, how can we be in contact?

  8. Perfectly composed written content, appreciate it for information. “You can do very little with faith, but you can do nothing without it.” by Samuel Butler.

  9. I do agree with all of the ideas you’ve presented in your post. They are really convincing and will certainly work. Still, the posts are too short for newbies. Could you please extend them a bit from next time? Thanks for the post.

  10. Ping-balik: superkaya88
  11. I like what you guys are up too. Such clever work and reporting! Carry on the superb works guys I’ve incorporated you guys to my blogroll. I think it will improve the value of my website 🙂

  12. In this great scheme of things you actually get an A+ just for effort. Exactly where you actually confused us was first in all the facts. As it is said, details make or break the argument.. And that couldn’t be much more correct in this article. Having said that, let me inform you just what exactly did give good results. Your authoring is actually quite powerful which is probably why I am making an effort in order to opine. I do not really make it a regular habit of doing that. 2nd, while I can certainly notice the leaps in reason you come up with, I am not necessarily confident of exactly how you seem to connect your details which in turn produce your final result. For the moment I will, no doubt subscribe to your issue however hope in the foreseeable future you actually connect the facts better.

  13. This design is steller! You most certainly know how to keep a reader entertained. Between your wit and your videos, I was almost moved to start my own blog (well, almost…HaHa!) Great job. I really loved what you had to say, and more than that, how you presented it. Too cool!

  14. Attractive section of content. I just stumbled upon your blog and in accession capital to assert that I get in fact enjoyed account your blog posts. Any way I will be subscribing to your augment and even I achievement you access consistently quickly.

  15. Hello, Neat post. There’s a problem together with your website in internet explorer, would test this?K IE nonetheless is the market leader and a big component of other people will omit your fantastic writing because of this problem.

  16. I used to be recommended this website by my cousin. I am now not positive whether this post is written via him as nobody else recognize such exact approximately my problem. You’re incredible! Thank you!

  17. This is very interesting, You’re a very skilled blogger. I’ve joined your rss feed and look forward to seeking more of your wonderful post. Also, I’ve shared your site in my social networks!

  18. I found your blog site on google and test a number of of your early posts. Proceed to keep up the very good operate. I simply further up your RSS feed to my MSN News Reader. Seeking ahead to studying extra from you later on!…

  19. Thanks for another excellent post. Where else could anyone get that type of info in such an ideal manner of writing? I have a presentation subsequent week, and I’m at the look for such info.

  20. Ping-balik: fn rifle for sale
  21. Hello, I think your site might be having browser compatibility issues.

    When I look at your blog in Opera, it looks fine but when opening
    in Internet Explorer, it has some overlapping. I just wanted to give you a quick heads up!
    Other then that, awesome blog!

  22. Hi there! Someone in my Facebook group shared this website with us so I came to take a look. I’m definitely loving the information. I’m book-marking and will be tweeting this to my followers! Exceptional blog and great design and style.

  23. I’ll right away grab your rss feed as I can’t find your e-mail subscription link or e-newsletter service. Do you have any? Please let me know in order that I could subscribe. Thanks.

  24. I’m impressed, I need to say. Really not often do I encounter a weblog that’s each educative and entertaining, and let me inform you, you’ve gotten hit the nail on the head. Your thought is outstanding; the issue is one thing that not sufficient individuals are talking intelligently about. I’m very comfortable that I stumbled throughout this in my search for one thing regarding this.

Komentar ditutup.