Perjuangkan Hak Provinsi, Kepala BPKAD Malut Koordinasi Dengan KPPN

Ahmad Purbaya saat berkoordinasi dengan Kepala KPPN Ternate

PENAMALUT.COM, TERNATE – Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Maluku Utara, Ahmad Purbaya, terus memperjuangkan hak-hak provinsi menyangkut dengan keuangan.

Pada Kamis (30/11), Kepala BPKAD Ahmad Purbaya bertandang ke Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN). Kedatangan Purbaya ini untuk berkoordinasi terkait dana transfer Pemprov yang belum ditransfer oleh pemerintah pusat (Pempus).

Dalam pertemuan tersebut, Ahmad Purbaya mengatakan, berdasarkan data Pemprov Malut terdapat sisa dana yang belum ditransfer ke Pemprov. Sehingga harus diupayakan agar secepatnya ditransfer.

“Ada dana sisa milik Pemprov Malut yang belum di transfer Pempus,” ungkapnya.

Hal itu dibenarkan Kepala KPPN Ternate, Royikan. Ia menyebutkan, dana sisa tersebut akan tetap ditansfer ke Pemprov Malut sesuai dengan prosedur dan aturan yang berlaku. (ano/ask)

Respon (7)

  1. Thank you for sharing superb informations. Your web-site is very cool. I am impressed by the details that you have on this web site. It reveals how nicely you perceive this subject. Bookmarked this web page, will come back for more articles. You, my pal, ROCK! I found just the information I already searched everywhere and simply couldn’t come across. What an ideal site.

  2. What i do not understood is if truth be told how you’re not really much more smartly-appreciated than you may be now. You’re so intelligent. You already know thus significantly in terms of this topic, produced me personally believe it from numerous various angles. Its like women and men aren’t fascinated except it?¦s something to accomplish with Woman gaga! Your individual stuffs great. All the time deal with it up!

  3. Hello There. I found your blog using msn. This is an extremely well written article. I’ll be sure to bookmark it and return to read more of your useful info. Thanks for the post. I’ll definitely comeback.

Komentar ditutup.