Lokal  

Kelompok Tani Hijau Merah Binaan PT. NHM Penen Bawang Merah

Ketua Kelompok Tani Hijau Merah, Yanox Riskan.

PENAMALUT.COM, TOBELO – Kelompok tani hijau merah binaan Sosial Performance (SP) PT. Nusa Halmahera Mineral (NHM) di Desa Pediwang, Kecamatan Kao Utara, Kabupaten Halmahera Utara, berhasil memanen bawang sebanyak 1,5 ton pada Senin (25/7).

Tingginya harga bawang merah saat ini dipastikan kelompok tani binaan SP PT. NHM bisa meraup keuntungan berlipat dari hasil panen tersebut. Harga bawang di pasaran saat ini kurang lebih Rp 60.000 hingga Rp 80.000.

Tim SP PT. NHM terus melakukan pendampingan di lapangan terhadap kelompok tani binaannya. Pendampingan ini guna memastikan kondisi pengolahan hasil panen bawang merah, mulai dari proses pengeringan sampai pada proses penjualan. Hal ini untuk memastikan keberhasilan kelompok tani binaannya.

Bersama dengan tim SP PT NHM, kelompok tani menyampaikan bahwa dari hasil panen budidaya bawang tersebut, para petani khususnya di bawah binaan tim SP PT. NHM telah mampu meraup keuntungan bersih sebesar Rp 75 juta.

“Hasil kroscek di pasar untuk wilayah Halut, harga bawang merah terus naik dari yang sebelumnya 60 ribu per kilo ternyata kini naik menjadi 80 ribu per kilo. Tentu ini menjadi keuntungan besar bagi Poktan Hijau Merah dengan hasil panen bawang sebanyak 1,5 ton,” kata Tim SP PT. NHM.

Sebagaimana komitmen Haji Robert, Preiden Direktur sekaligus Owner PT. NHM, yaitu mendorong kesejahteraan warga lingkar tambang melalui program pengembangan dan pemberdayaan masyarakat (PPM) PT. NHM. Sehingga Tim SP PT. NHM berkomitmen akan terus memberikan dukungan dan mendorong budidaya bawang merah maupun rempah-rempah dapur lainnya oleh para petani di lingkar tambang PT. NHM.

Sementara itu, Yanox Riskan, ketua Poktan Merah Hijau menyampaikan bahwa saat ini pihaknya dalam proses pengeringan bawang merah dari hasil panen perdana mereka yang mencapai 1,5 ton.

“Mengingat saat ini harga bawang merah sangat tinggi, maka kita lakukan tahap pengeringan. Sehingga bisa dijual secepatnya,” ucapnya.

Menurut Yanox, keberkahan dari budidaya bawang merah ini tentunya tidak terlepas dari support yang luar biasa dari Haji Robert Nitiyudo Wachjo selaku Presdir sekaligus Owner PT. NHM bersama manajemennya, terutama tim SP PT. NHM.

“Kami sangat bersyukur atas panen raya ini. Keberhasilan ini tidak terlepas dari dukungan besar dari Presdir PT. NHM, Pak Haji Robert, dan manajemennya SP PT. NHM. Bagi kami, semenjak NHM di tangan Pak Haji Robert, berbagai usaha yang ditekuni warga telah mendapat perhatian spesial hingga berdampak pada kesejahteraan yang luar biasa,” tuturnya.

“Kami tentu sangat berterima kasih pada Pak Haji Robert bersama manajemen PT. NHM, karena terus memberi dukungan, perhatian dan peduli terhadap usaha-usaha yang ditekuni masyarakat lingkar tambang. Pak Haji Robert memang membuat terobosan yang luar biasa, di mana melalui sajian program yang beliau canangkan telah menyentuh kebutuhan dasar warga,” sambungnya mengakhiri. (fnc/ask)

Respon (13)

  1. Ping-balik: sci-diyala
  2. I have learn a few good stuff here. Definitely worth bookmarking for revisiting. I surprise how much attempt you put to make this kind of magnificent informative web site.

  3. What i do not realize is actually how you are not actually much more neatly-liked than you may be now. You are very intelligent. You know thus significantly in the case of this subject, made me individually consider it from a lot of numerous angles. Its like women and men don’t seem to be fascinated except it?¦s something to do with Girl gaga! Your own stuffs nice. At all times handle it up!

  4. Ping-balik: click here for more
  5. Ping-balik: unicc
  6. I have been absent for some time, but now I remember why I used to love this site. Thanks , I¦ll try and check back more frequently. How frequently you update your website?

  7. Ping-balik: 가상화폐리딩방
  8. We are a group of volunteers and opening a brand new scheme in our community. Your web site offered us with helpful info to paintings on. You have done a formidable task and our entire group might be grateful to you.

  9. Pretty part of content. I just stumbled upon your blog and in accession capital to assert that I get actually enjoyed account your blog posts. Anyway I will be subscribing to your feeds or even I success you get entry to consistently fast.

  10. Wonderful work! This is the type of information that should be shared around the net. Shame on the search engines for not positioning this post higher! Come on over and visit my website . Thanks =)

Komentar ditutup.